Berita  

Masuki Awal Tahun, Aceh Besar Diguncang Gempa

Masuki Awal Tahun, Aceh Besar Diguncang Gempa

SEKILASRIAU.COMMemasuki awal tahun, Aceh Besar diguncang gempa bumi dengan kekuatan Magnitudo3,7, pada Minggu 1 Januari 2023 sekitar pukul 00.23 Wib.

Hal ini juga diketahui dari Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG). Disebutkan lokasi gempa terjadi pada koordinat 5.29 LU-95.69 BT dan berada didarat pada kedalam 10 KM Timur Laut Jantho.

Gempa yang terjadi di wilayah Jantho Aceh Besar tersebut. Hingga saat ini belum di ketahui adanya kerusakan akibat gempa bumi tersebut.

Kekuatan gempa sendiri dirasakan hingga (MMI) II-III Sigli.

Editor: Do